Warna-warna pastel terinspirasi dari macaron menjadi guideline warna untuk apartemen berikut ini. Warna lembut seperti baby blue, soft pink, dipilih berdampingan dengan warna dasar putih sebagai background utama. Apartemen modern dengan luas kurang lebih 30m2 ini ditata nyaman dengan perabotan bergaya minimalis. Hasil akhirnya, tampilan yang manis, rapi, lega, dan feminim.
Design interior untuk apartemen dan rumah huni merupakan investasi jangka panjang, jadi jangan ragu untuk mendapatkan tampilan semaksimal mungkin. Kami dari www.DesainInterior.Me siap membantu Anda untuk mendesain dan mewujudkan design interior impian Anda! Percayakan solusi desain interior hunian Anda pada pilihan desainer interior profesional dari kami. Jasa desain interior kami tersedia untuk wilayah Jakarta dan seluruh Indonesia. Hubungi kami di sini sekarang!